Sunday, July 22, 2012

Statistik 1

Definisi
-          Statistika  : ilmu yang mempelajari tentang cara pengumpulan, penyajian, analisa, dan penarikan kesimpulan tentang suatu data
-          Datum : informasi yang diperoleh dari pengamatan ( berupa lambing, angka, sifat )
-          Data : kumpulan datum
Ø  Data kuantitatif : data yang disajikan dalam bentuk angka ( contoh : data tinggi badan, berat badan, nilai, dsb)
Ø  Data kualitatif : data yang disajikan bukan dalam bentuk angka (contoh :  jenis pekerjaan, gender, kegemaran, dsb)
Ø  Data cacahan : data yang diperoleh dengan cara mencacah (menghitung) banyaknya objek
Ø  Data ukuran : data yang diperoleh dengan cara mengukur objek
-          Populasi : keseluruhan pengamatan
-          Sampel : himpunan bagian dari populasi yang dijadikan sebagai objek pengamatan
Statistik Deskriptif 
Statistik deskriptif terdiri dari :

 
S

S
Share on :

0 komentar:

Post a Comment

 
© Copyright Pendidikan Matematika 2011 - Some rights reserved | Powered by Blogger.com.
Template Design by Herdiansyah Hamzah | Published by Borneo Templates and Theme4all